Puisi Rindu Oleh Diana Aufa: Malam

Malam Keheningan menjamahmu Beradu mengukir sunyi Di balik sinar rembulan Yang mulai redup tertutup kelam Masih menjalani kisah rindu Sang malam pada siang Jangan pernah katakan ingin bertemu Karena rindumu takkan pernah terobati Takdirmu tak mungkin menyatu Cukuplah termenung Nikmati takdir yg tergores pilu Berharap nanti Kisahmu kan berputar Tanyakan saja Rasa pada sang Fajar … Baca Selengkapnya..

Puisi Renungan Rendah Hati

bila kita mampu mencicipi pedihnya penderitaan yg dialami oleh kerabat kerabat kita di Gaza, maka mereka pun berhak merasakan kebahagiaan yg sedang sedang menyelimuti saudara kerabat mereka di Indonesia. . euforia keberhasilan Muhammad Zohri (Lalu) yg mengungguli kejuaraan kontes lari 100 meter tingkat dunia menggema hingga ke bumi Gaza, Palestina. . Hai kerabat ku, Muhammad … Baca Selengkapnya..

Puisi Islami Dien Assalam

Islam rahmatan lilalamiin Datang dgn kebaikan Berjalan dgn santun Maka biarkan dien ini tetap harum Jangan kotori dgn ambisi diri Yang senantiasa merasa diri lebih suci dr yg lain Dien Assalam….

PUISI dalam DAKWAH

PUISI dlm DAKWAH, …Dakwah dlm puisi,…Kalau mau buat puisi…buatlah puisi yg indah…tetapi jangan membuat orang lain gerah & murka… Kalau mau buat puisi…buatlah yg berguna…tidak butuhmenyinggung syariat…jikalau tak mau mendapat laknat….Kalau mau buat puisi…janganlah membandingkan sesuatu yg agung dgn hal yg tak patut…jikalau anda tidak ingin dituntut…Untuk apa selalu bicara wacana toleransi…jikalau ternyata puisimu sudah … Baca Selengkapnya..